Fakultas Syariah

Jurnal Ilmiah PTKIN UIN Saizu Purwokerto Terindeks Scopus Ada Al-Manahij: Jurnal Kajian Hukum Islam

Dirjen Pendis, Prof M. Ali Ramdhani menyampaikan selamat dan sukses, atas raihan rekognisi internasional bagi jurnal yang dikelola Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) yang terindeks Scopus pada tanggal 26 September 2023.

  1. Al-Ahwal (UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta)
  2. Al-Manahij: Jurnal Kajian Hukum Islam (UIN Profesor Kiai Haji Saifuddin Zuhri Purwokerto)
  3. El-Mashlahah (IAIN Palangka Raya)
  4. Khazanah Hukum (UIN Sunan Gunung Djati Bandung)

Kang Dhani, sapaan akrabnya menegaskan “Rekognisi ini merupakan salah satu hasil atas upaya cerdas dari PTKIN, yang selaras dengan amanat dan arahan Menteri Agama Gus Yaqut Cholil Qoumas, yang senantiasa berpesan agar PTKIN melakukan ikhtiar-ikhtiar nyata untuk internasionalisasi Perguruan Tinggi,” tegasnya, Rabu (27/9/2023).

Selamat dan sukses, kami bangga atas capaian ini.

Link Accepted Scopus KLIK DISIN

Bagikan:
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
Skip to content